Daftar Perguruan Tinggi Swasta di NTT yang Terancam Merger Sebab Minim Mahasiswa

- Jumat, 26 Mei 2023 | 13:43 WIB
Ilust. Daftar kampus di NTT yang terancam digabungkan atau merger (Pixabay)
Ilust. Daftar kampus di NTT yang terancam digabungkan atau merger (Pixabay)

Rajawalinews  – Belum lama ino Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi ( Kemendikbud Ristek ) telah mencabut 17 Perguruan Tinggi yang tidak memenuhi syarat hadir sebagai sebuah sekolah tinggi.

Pada tahun 2021 Kemendikbud Ristek telah mendorong lebih dari 1.600 Perguruan Tinggi Swasta (PTS) untuk melakukan merger atau digabungkan yang nantinya akan dibiayai sepenuhnya oleh kementerian.

Dikatakan Sekretaris Ditjen Pendidikan Tinggi (Dikti) Kemendikbud Ristek Paristiyanti Nurwardan bahwa lebih dari 1.600 kampus swasta akan didorong merger di tahun 2021.

Baca Juga: Stop Kuliah Disini, Mendikbud Cabut Izin 17 Perguruan Tinggi, Termasuk di NTT?

PTS ini didorong untuk merger karena memiliki jumlah mahasiswa kurang dari 1.000 orang.

“Lebih dari 1.600 PTS akan dibina pada tahun ini dengan program merger PTS. Kami harap teman-teman PTS yang akan merger adalah PTS di bawah 1.000 orang,” katanya dikutip dari aktual.com.

Paris menuturkan, jumlah PTS yang memiliki mahasiswa kurang dari 1.000 sangat banyak. Bahkan, katanya, ada 336 PTS yang berizin tetapi tidak memiliki mahasiswa. Lalu adapula 912 PTS yang hanya memiliki jumlah mahasiswa hanya 100-500 orang.

Baca Juga: Kemendikbudristek Cabut Izin 17 PT, Ada PT Punya 6.800 Mahasiswa, Begini Dampaknya

Lantas bagaimana PTS di Provinsi NTT? menurut data yang disampaikan BPS, tercatat ada 47 PTS di NTT saat ini memiliki mahasiswa tidak mencapai 1.000 orang.

Berikut 47 daftar PTS di NTT yang terancam merger pada tahun 2021

1. STIMIKOM Stelamaris SBD: 376
2. STIKOM Artha Buana Kupang: 369
3. STIPAS Keuskupang Agung Kupang: 358
4. STTT Waingapu: 342
5. Institut Keguruan dan Teknologi Larantuka: 308
6. AKPER Maranatha Kupang: 305
7. Akademi Komunitas Negeri Sumba Timur: 300
8. Sekolah Tinggi Teologi GKS Lewa: 293
9. AKOPIN Ratu Jelita Kupang: 282
10. Akademi Komunitas Negeri Teknologi Garam Negekeo: 272.

Baca Juga: Penyebar Video Mesum Rebecca Klopper Ditangkap Polisi
11. STIPAS Reinha Larantuka: 267
12. IKIP Muhammadiyah Maumere: 959
13. STIKES CHM Kupang: 928
14. STKF Ledalero Maumere: 759
15. Universitas Karya Darma Kupang: 728
16. STIE Oemathonis Kupang: 715
17. STIKES Nusantara Kupang: 652
18. STKIP Citra Bakti Ngada: 651
19. STKIP Soe: 542
20. STIPAS St. Sirilius Ruteng: 539
21. STPM St. Ursula Ende: 518
22. STIM Kupang: 500
23. STIKES Maranatha Kupang: 469
24. STKIP Weetabula: 404
25. STIPAS Atma Reksa Ende: 390
26. STIKIP Nusa Bunga Mbay Nagekeo: 228
27. STIMIK Kupang : 25
28. Akademi Teknik Kupang: 221
29. Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Kupang: 217
30. AkKPER Lela Maumere: 198.

Baca Juga: Simak 6 Kebiasaan Habis Makan yang Buat Seseorang Cepat Kena Stroke
31. STISIP Fajar Timur Atambua: 188
32. STIBA Cakrawala Nusantara Kupang: 183
33. STIPAS St. Petrus Atambua: 174
34. AKUP Efata Kupang: 174
35. STKIP Cipta Bina Nusantara Kupang: 168
36. STIE Putra Timor Kupang: 148
37. STIKES St. Paulus Ruteng: 146
38. Akademi Pekerja Sosial Kupang: 144
39. Politani St. Wihelmus Boawae: 130
40. STIBA Mentari Kupang: 128
41. ST Injil Indonesia: 114
42. Sekolah Tinggi Teologia Arastamar Soe: 90
43. Akademi Pariwisata Kupang: 65
44. ABA St. Mary Ende: 50
45. Sekolah Tinggi Teologia Abalbalat Wesleyen Kupang: 34
46. AKBID St. Elisabeth Kefamenanu: 33
47. Sekolah Tinggi Teologia Injil Kupang: 96

Baca Juga: Kasus Johnny Plate Jadi Sandera, Ini Hasil Survey Elektabilitas NasDem April - Mei

Namun data diatas adalah dirilis per 3 Meo 2021 atau 2 tahun lalu. Beberapa kampus atau PTS masih tetap eksis sedangkan lainnya memang melakukan penggabungan atau merger.

Halaman:

Editor: Januarius Pareira

Sumber: aktual.com

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X